Kata-kata indah bahasa Inggris kerap dicari oleh banyak orang. Bagaimana tidak, kata-kata ini dapat dijadikan sebagai motivasi kala semangat sedang menurun, dijadikan pelipur lara kala sedih mendekat, mewakili perasaan di kala bahagia datang, hingga digunakan sebagai caption menarik untuk sosmed.
Caption tersebut dapat menjadi sarana Anda dalam menyampaikan berbagai hal yang ingin disampaikan. Khususnya bagi anak muda kata-kata indah bahasa Inggris ini digunakan untuk melepas galau karena hanya melalui kata-kata perasaan sedih dapat tersalurkan.
Entah apapun tujuannya, mulai dari dianggap keren, menyampaikan perasaan, hingga menyalurkan kreativitas. Penggunaan kata-kata bahasa Inggris saat ini menjadi semakin populer.
Pengalaman tersebut membuat kata-kata indah dalam bahasa inggris disalahartikan. Bagaimana tidak, kata-kata ini sejatinya mengandung makna luar biasa yang tak selamanya dekat dengan kegalauan. Seharusnya kata-kata indah ini diberikan apresiasi bukan justru dicaci maki karena dianggap sebagai kata galau.
Banyak orang yang mengatakan jika kata-kata paling indah di bahasa Inggris ini dapat mewakili perasaan dan lebih merasuk hingga ke sanubari jika dibandingkan dengan bahasa lain termasuk Indonesia. Namun tentu harus dengan cara mengerti artinya baru kemudian dapat meresapi setiap kata yang ada.
Berikut Ini Kata-Kata Indah Dalam Bahasa Inggris beserta Artinya
Jika Anda membutuhkan kata-kata paling indah di bahasa Inggris baik untuk keperluan mengekspresikan perasaan atau hanya untuk seru-seruan semata kini tak perlu bingung. Pasalnya telah dirangkum beberapa pilihan kata dalam Bahasa inggris beserta artinya yang bisa Anda coba. Berikut list kata indah dalam bahasa inggris secara lengkap:
Jika Anda sedang mencari kata-kata romantis dengan gaya manis yang mampu merubah harimu maka kata menurut Poemsporn ini dapat Anda rujuk. Kata dengan keindahan pilihan bahasa dan arti ini memang tak perlu lagi diragukan. Kalimat lengkapnya adalah:
- “Am I the only one who thinks good morning and goodnight texts can change our mood and actually make you feel important?”
Kata indah tersebut memiliki arti luar biasa yaitu: apakah saya merupakan satu-satunya orang yang memiliki pemikiran jika pesan atau ucapan selamat pagi dan selamat malam dapat mengubah suasana hati serta membuat seseorang merasa diprioritaskan?
- “Ever meet someone and the two of you just undeniably click? No Awkward stage, no anxiety, the just radiate good vibes, that’s the best”
Kata-kata ini sangat cocok bagi Anda yang sedang merasakan jatuh cinta. Bagaimana tidak, kata ini memiliki arti: apakah kamu pernah bertemu dengan seseorang dan langsung merasa terhubung dan tidak ada canggung dan kecemasan sama sekali namun hanya memancarkan getaran-getaran yang menyenangkan, rasanya itu sudah yang terbaik.
- “give me love and I’ll show you unconditional”
Artinya: beri aku cinta maka aku akan menunjukkannya tanpa adanya syarat apa pun.
- “So many people who love you. Don’t focus on the people who don’t.”
Artinya: terdapat banyak sekali manusia yang mencintaimu. Jangan hanya fokus pada mereka yang tidak menyukai.
- “We have certainly created man in the best of stature”
Artinya: sesungguhnya telah kami ciptakan manusia dalam bentuk dan kondisi sebaik-baiknya”.
- “Love yourself instead of loving the idea of other people loving you”
Artinya: mencintai diri sendiri akan menjadi lebih penting jika dibandingkan mencintai satu gagasan agar orang lain dapat mencintaimu’.
- “Don’t be afraid of being different, be afraid of being the same as everyone else”
Artinya: jangan pernah takut untuk menjadi berbeda, namun takutlah jika menjadi sama seperti orang lain.
- “Biggest flex is loving yourself the way you wished they did. Be your own damn upgrade”
Artinya: fleksibilitas terbesar terletak pada mencintai diri sendiri layaknya hal yang Anda inginkan dari banyak orang. Jadikan hal-hal yang mengembangkanmu.
- “Suck to feel like you’re losing a bond with somebody you thought you’d have it with forever”
Artinya: kehilangan adalah saat merasakan kehilangan orang yang selama ini menetap dalam dirimu selamanya
- “Loving yourself starts with liking yourself”
Artinya: mencintai diri sendiri dimulai dengan menjadi diri sendiri.
- “You only live once, but if You do it right, once is enough”
Artinya: kita hidup hanya sekali, namun jika menjalani dengan benar, maka sekali saja cukup
- “Life would be tragic if it weren’t funny”
Artinya: hidup akan menyedihkan jika tak ada kelucuan
- “Your time is limited, so don’t waste it”
Artinya: waktu Anda terbatas, jadi jangan membuangnya
- “Success and failure are both part of life”
Artinya: kesuksesan dan kegagalan adalah bagian dari hidup
- “Don’t stop learning”
Artinya: jangan berhenti belajar
- “You can learn a lot from your mistakes”
Artinya: kamu dapat belajar banyak hal dari kesalahanmu
- “The only failure is not to try”
Artinya: satu-satunya kegagalan adalah tidak mencoba
- “You don’t spell love, You feel it”
Artinya: kamu tidak mengatakan cinta kecuali merasakannya
- “No one can change person, but a person can change be the reason”
Artinya: tidak ada orang yang mampu mengubah seseorang, namun seseorang dapat menjadi alasan seseorang untuk berubah
- “True friends are never apart maybe in distance but never in heart”
Artinya: teman yang tulus tidak akan terpisah, mereka hanya terpisah masalah jarak namun tetap dalam hati
- “Don’t live life with regrets and make every minute count”
Artinya: jangan hidup dengan penyesalan dan buatlah setiap menitnya berarti
- “Never regret, always forget”
Artinya: jangan pernah menyesal dan terus melupakannya
- Don’t look back with regret, but with hope”
Artinya: jangan melihat masa lalu dengan penyesalan tapi dengan harapan
- “Forgive and forget, not revenge and regret”
Artinya: memaafkan kemudian melupakan, bukan dengan memendam lalu menyesal
- “Never regret, if its good”
Artinya: jangan pernah menyesal jika itu suatu kebaikan
- “No regrets in life just lesson and learned”
Artinya: jangan pernah menyesal dalam hidup hanya terus belajar dan memahami
- “Do your best in every moment”
Artinya: lakukan yang terbaik pada setiap moment.
- “If there’s no opportunity, then create one”
Artinya: jika tidak ada kesempatan, maka buatlah satu
- “Never lost hope”
Artinya: jangan pernah kehilangan harapan
- “If we never try, we will never know”
Artinya: jika kita tidak mencoba, maka kita tidak akan pernah tahu
- “It always seems imposibble until its done”
Artinya: suatu hal akan terlihat tidak mungkin sampai kita selesai melakukannya
- “Optimism is the faith that leads to achievement”
Artinya: optimis adalah suatu keyakinan yang mengarah kepada prestasi
- “Only I can change my life”
Artinya: hanya saya yang dapat merubah hidup
- “Some are born great and some have greatness thurst upon them”
Artinya: sebagian orang terlahir dengan kebesaran namun sebagian lagi terlahir dengan mimpi yang besar
- “The weak can never forgive”
Artinya: yang lemah tidak bisa dimaafkan
- “Patience with small details is perfect”
Artinya: kesabaran dengan detail adalah kesempurnaan
- “Beautiful sunsets needs cloudy skies”
Matahari tenggelam yang indah akan selalu membutuhkan awan kelabu
- “Success isn’t given it’s earned”
Artinya: kesuksesan bukanlah sebuah pemberian namun diciptakan
- “Better late than never”
Artinya: lebih baik terlambat daripada tidak sama sekali
- “Work hard in silence”
Artinya: bekerja keraslah dalam diam
Berikut merupakan serangkaian Kata-Kata Paling Indah di Bahasa Inggris yang dapat digunakan untuk memotivasi seseorang.
Ayo kuasai bahasa Inggris bersama Jago Bahasa, dan buat kata-kata indah berbahasa Inggris menarik lainnya!
Mau jago berbahasa Inggris tanpa mikir lama? Yuk gabung program Jago Speaking by JagoBahasa!
Di sini kamu bisa belajar speaking mulai dari 0 hingga expert hanya dari rumah. Tunggu apa lagi? Buruan cek promonya dan daftarkan dirimu sekarang juga!